Untuk mendapatkan daging empuk dengan baking soda, yang Moms harus lakukan adalah:
Siapkan dagingnya di atas talenan, lalu Moms tinggal menaburkan baking soda diatasnya.
Kemudian, diamkan kurang lebih 1 jam agar baking soda meresap semua ke dalam daging.
Setelah 1 jam, pindah daging ke rendaman air dingin untuk menghilangkan bau baking soda.
Setelah baunya hilang, pasti Moms akan mendapatkan tekstur daging empuk sesuai yang diinginkan.
Baru deh Moms bisa memasak daging empuk tersebut dengan berbagai cara dan berbagai bumbu.
Selamat mencoba Moms.
Baca Juga: Tak Hanya Buat Daging Lebih Empuk, Ini Manfaat Lain Bubuk Kopi yang Sayang untuk Dilewatkan
Source | : | tribunnews,fine cooking |
Penulis | : | Aullia Rachma Puteri |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR