Nakita.id - Moms pasti merasa sangat lelah selama kehamilan, terutama selama trimester pertama.
Selain lelah, Moms juga membutuhkan lebih banyak tidur daripada sebelumnya.
Gejala awal kehamilan seperti mengantuk, cemas, mual, mulas, ke toilet tengah malam, gangguan pencernaan, dan bahkan sindrom kaki gelisah (RLS) dapat dipengaruhi oleh posisi tidur.
Baca Juga: Mitos vs Fakta Kehamilan, Benarkah Posisi Tidur Moms Bisa Menjadi Sinyal Jenis Kelamin Bayi?
Namun, ada beberapa posisi tidur yang dapat meningkatkan kualitas tidur di trimester pertama kehamilan.
Selain mencegah penyakit pada Moms, posisi tidur yangtepat juga membantu menjauhkan masalah seperti tekanan darah rendah dan masalah pencernaan.
Jika saat ini Moms tengah menjalani kehamilan trimester pertama, kenali posisi tidur seperti apa yang baik dan yang harus dihindari berikut ini.
Belajar dari Viralnya Anggur Muscat, Ini Cara Cuci Buah yang Benar untuk Hilangkan Residunya
Source | : | Parenting First Cry |
Penulis | : | Lolita Sianipar |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR