Moms tidak boleh meremehkan jumlah kalori yang masuk ke dalam tubuh.
Terlalu banyak makan akan membuat tubuh kesulitan membakar kalori untuk hilangkan lemak tubuh.
Akan tetapi, makan terlalu sedikit juga dapat menyebabkan tubuh menahan lemak yang tak diinginkan.
BACA JUGA: Chelsea dan Glenn Wisata ke Borobudur, Warganet Heran Lihat Kondisinya
Ini tentu bukanlah situasi yang ideal untuk hilangkan lemak.
2. Tidak terlalu aktif
Moms mungkin kerap berolahraga 5-6 kali dalam seminggu selama satu jam per hari.
Tapi, bagaimana dengan 23 jam sisanya?
Jika Moms menghabiskan sisa hari hanya untuk tidur atau duduk di depan televisi, tentu ini cukup sia-sia.
Sebaiknya Moms juga meningkatkan aktivitas harian di rumah seperti bersih-bersih, jalan-jalan di sekitar lingkungan rumah, dan lain-lain sebagainya.
Pastikan bahwa Moms selalu memiliki kegiatan yang menuntut tubuh untuk bergerak.
3. Kualitas tidur yang buruk
Penulis | : | Fairiza Insani Zatika |
Editor | : | Saeful Imam |
KOMENTAR