3. Cara mengatasinya
Apabila Moms mengalami sindrom baby blues, Moms bisa mengatasinya dengan melakukan beberapa aktivitas berikut ini.
- Istirahat yang cukup, terlebih saat Si Kecil sedang tertidur.
- Makan makanan yang bernutrisi.
- Pergi keluar rumah, seperti jalan-jalan keliling kompleks atau berolahraga.
- Terima bantuan dari orang lain apabila ditawarkan.
- Mintalah bantuan orang lain seperti babysitter atau ibu Moms sendiri untuk mengurus rumah tangga.
Baca Juga: Mulai Merasakan Baby Blues? Cepat Tangani dengan 6 Cara Ini
Namun, apabila Moms mengalami postpartum depression, segera hubungi dokter agar dapat ditindaklanjuti.
Mungkin dokter akan memberi dua opsi, antara antidepresan atau konseling, yang efektif untuk meredakan postpartum depression.
Nah, itu dia perbedaan sindrom baby blues dan postpartum depression.
Jangan sampai salah lagi ya, Moms!
Perempuan Inovasi 2024 Demo Day, Dorong Perempuan Aktif dalam Kegiatan Ekonomi Digital dan Industri Teknologi
Source | : | WebMD |
Penulis | : | Shannon Leonette |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR