Nakita.id - Moms mungkin sudah tak asing lagi dengan sejumlah manfaat vitamin untuk kesehatan dan kecantikan.
Tapi Moms, mungkin banyak dari kita yang hanya tahu vitamin C dan E yang bermanfaat untuk kulit.
Padahal, ada vitamin lain yang memiliki manfaat yang lengkap untuk kesehatan dan kecantikan.
BACA JUGA : Anti Repot dan Murah! 8 Bahan Alami Ini Bisa Mengecilkan Pori-pori
Vitamin yang dimaksud ialah vitamin K.
Faktanya, penelitian klinis baru-baru ini mengungkapkan manfaat besar dari konsumsi vitamin K, seperti mencegah penuaan, mencegah dibetes, hingga penyakit jantung.
Vitamin K ini ada dua jenis yaitu Vitamin K1 dan K2.
Masih Banyak yang Keliru, Begini Cara Tepat Melakukan Toilet Training pada Anak
Source | : | Daily Mail |
Penulis | : | Anisyah Kusumawati |
Editor | : | Kusmiyati |
KOMENTAR