Dilansir Lifehack orang-orang yang ingin kadar kolesterol tingginya menurun sebaiknya segera konsumsi pare.
Pare dapat menurunkan kadar kolesterol yang berbahaya bagi tubuh.
Moms harus tahu, dengan menurunkan kadar kolesterol secara signifikan juga akan mengurangi serangan jantung.
Konsumsi pare juga bisa mengatasi penyakit jantung dan juga stroke.
Pare menjadi bahan alami untuk mencegah berbagai macam penyakit berisiko seperti kolesterol juga jantung.
Moms perlu melakukan tes darah untuk melihat apakah Moms didiagnosis memiliki kolesterol tinggi atau tidak.
Jika dokter mendiagnosis Moms memiliki kadar kolesterol yang tinggi tak ada salahnya untuk rutin mengonsumsi pare
Perempuan Inovasi 2024 Demo Day, Dorong Perempuan Aktif dalam Kegiatan Ekonomi Digital dan Industri Teknologi
Source | : | lifehack.org |
Penulis | : | Ruby Rachmadina |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR