2. Mengendalikan gula darah
Popcorn merupakan makanan yang kaya akan karbohidrat dan memiliki indeks glikemik yang rendah.
Makanan ini bisa jadi snack sehat untuk penderita diabetes karena dapat membantu mengendalikan gula darah.
3. Meningkatkan suasana hati
Popcorn dapat meningkatkan kadar serotonin untuk membantu meningkatkan suasana hati.
Psikolog merekomendasikan untuk mencoba memakannya pakai sumpit untuk mendapatkan kepuasan sebanyak mungkin.
Baca Juga: Dikenal Sebagai Cemilan, Ternyata Popcorn Memiliki Banyak Manfaat!
4. Meningkatkan peluang kehamilan
Meski sulit dipercaya, ternyata popcorn dapat meningkatkan peluang kehamilan suami istri loh!
Para ilmuwan mengungkap fakta bahwa camilan lezat ini bisa membantu meningkatkan aliran darah.
Sehingga membantu meningkatkan kesuburan pria.
Hal ini dipengaruhi oleh nutrisi dalam popcorn yang disebut arginine.
Perempuan Inovasi 2024 Demo Day, Dorong Perempuan Aktif dalam Kegiatan Ekonomi Digital dan Industri Teknologi
Source | : | Bright Side |
Penulis | : | Kintan Nabila |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR