Lalu, bagaimana cara penggunaan garam untuk masalah tenggorokan ini?
Melansir dari Healthline, berikut adalah cara untuk menggunakan air garam sebagai pereda sakit tenggorokan:
1. Siapkan air hangat satu gelas dan garam
2. Ambil satu sendok teh garam lalu larutkan dalam air
3. Gunakan untuk berkumur, terutama di pangkal lidah (gargle)
Setelah itu, Moms tak perlu berkumur menggunakan air bersih.
Berkumur di pangkal lidah menggunakan air garam bisa mengurangi bengkak pada tenggorokan.
Tak hanya itu, berkumur dengan metode tersebut membuat tenggorokan menjadi lebih bersih.
Metode ini juga aman untuk digunakan anak.
Sehingga Moms di rumah tak perlu khawatir apabila anak mengalami sakit tenggorokan seperti ini.
Moms bisa memberikannya air garam untuk berkumur.
Dijamin, sakit tenggorokan yang dialami anak bisa reda.
Anak juga tak mengeluh dan rewel akan rasa sakit di tenggorokan.
Sebenarnya, adakah caranya untuk mengurangi risiko sakit tenggorokan?
Moms bisa mengikuti tips berikut ini agar sakit tenggorokan bisa dihindari.
Perempuan Inovasi 2024 Demo Day, Dorong Perempuan Aktif dalam Kegiatan Ekonomi Digital dan Industri Teknologi
Source | : | Healthline,Mayo Clinic,CDC |
Penulis | : | Amallia Putri |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR