Mengontrol gula darah
Mengonsumsi rebusan daun pandan dapat mengontrol gula darah dengan baik.
Beberapa penelitian awal menunjukkan bahwa orang yang minum rebusan daun pandan setelah makan memiliki gula darah yang lebih rendah.
Tetapi perlu penelitian lebih lanjut akan manfaat pandan dalam mengontrol gula darah.
Mencegah penyakit jantung
Sebuah studi mengklaim bahwa daun pandan baik untuk menjaga kesehatan jantung.
Daun pandan memiliki karotenoid yang sangat baik sebagai antioksidan.
Kandungan ini dapat mengurangi risiko pengembangan aterosklerosis, penyempitan arteri jantung karena penumpukan plak.
Perempuan Inovasi 2024 Demo Day, Dorong Perempuan Aktif dalam Kegiatan Ekonomi Digital dan Industri Teknologi
Source | : | WebMD |
Penulis | : | Ruby Rachmadina |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR