Jika dirupiahkan, sang penjual kursi mendapatkan Rp 3.087.795.761.
Wow, berkali-kali lipat dari harga belinya ya, Moms.
John Black, seorang spesialis di Sworders yang pertama kali menilai karya tersebut, mengaku senang dengan harga jualnya.
"Penjualnya juga senang dan saya pikir mereka perlu duduk setelah diberi tahu berapa harganya," ujarnya.
Wah, untung banget ya, Moms.
4 Rekomendasi Susu Penggemuk Badan Anak yang Bisa Bikin Si Kecil Lebih Gemuk dan Sehat
Penulis | : | Ratnaningtyas Winahyu |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR