Nantinya anak akan kekurangan nutrisi yang seharusnya bisa didapatkan dari susu.
Keracunan
Membiarkan bayi minum air putih membuat mereka keracunan air.
Kondisi seperti ini berbahaya karena elektrolit dalam aliran darah bayi menjadi encer.
Ini dapat memengaruhi fungsi tubuh normal bayi, yang mengakibatkan gejala seperti suhu tubuh rendah atau anak mengalami kejang.
Social Bella 2024, Dorong Inovasi dan Transformasi Strategis Industri Kecantikan Indonesia
Penulis | : | Ruby Rachmadina |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR