Bagi ibu hamil, peranan posyandu bisa memantau kesehatan ibu hamil dan kandungan.
Sehingga mencegah ibu hamil dan janin dalam kandungan alami masalah serius karena terus dipantau secara rutin.
Dengan rutin datang ke posyandu, tumbuh kembang anak selama masa keemasannya (0-5 tahun) akan terpantau dengan baik.
Nantinya berat badan, tinggi badan, dan lingkar kepala anak akan diukur untuk mendeteksi sejak dini jika terjadi hal-hal tidak diinginkan seperti kekurangan gizi.
Seperti yang kita tahu, kurang gizi dapat meningkatkan risiko stunting pada anak.
Penulis | : | Kirana Riyantika |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR