Nakita.id - Tak cukup aman kalau Moms hanya mengetahui ciri-ciri hamil preeklamsia, para bumil atau ibu hamil harus tahu wanita yang berisiko mengalami preeklamsia.
Semua ibu hamil di dunia tentu ingin dirinya dan juga calon anaknya sehat. Maka dari itu, banyak Moms yang akhirnya protektif menjaga kehamilannya.
Alasan di atas juga didukung dengan banyaknya masalah kesehatan saat hamil yang biasa terjadi pada ibu hamil. Salah satunya adalah preeklamsia.
Preeklamsia merupakan suatu kondisi dimana kehamilan Moms mengalami komplikasi dengan ditandai dengan tekanan darah tinggi.
Apabila preeklamsia ini tidak ditangani dengan baik tentu saja akan mendatangkan bahaya fatal bagi Moms dan calon anak.
Ciri-ciri hamil preeklamsia
1. Bagian tubuh membengkak
Moms yang sedang hamil tentu saja akan terbiasa dengan kondisi dimana bagian tubuh akan membengkak. Bagian tubuh yang paling sering mengalami pembengkakan saat hamil adalah kaki.
Ibu hamil biasanya mengalami sejumlah bagian tubuhnya membengkak, terutama bagian kaki. Namun, perlu diketahui, beberapa bagian tubuh yang bengkak atau edema juga bisa jadi gejala preeklamsia.
Penderita preeklamsia biasanya mengalami penumpukan cairan di kaki, wajah, sekitar mata, atau tangan.
2. Sakit kepala
Perempuan Inovasi 2024 Demo Day, Dorong Perempuan Aktif dalam Kegiatan Ekonomi Digital dan Industri Teknologi
Penulis | : | Aullia Rachma Puteri |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR