Ayoe menyarankan agar Moms banyak berkonsultasi dengan dokter terkait apa yang harus dilakuakan saat terjadi kontraksi.
"Misalnya dengan melakukan teknik-teknik seperti berjalan dan minum air putih," kata Ayoe.
3. Berada di dekat orang terpercaya
Ayoe mengatakan saat mengalami kontraksi menjelang persalinan ada baiknya Moms tidak sendirian.
Selalu berada di dekat suami dan anggota keluarga lainnya untuk menghindari terjadinya hal yang tidak diinginkan.
"Cobalah menenangkan diri dan didampingi oleh orang-orang yang kita percaya, itu sangat membantu sekali," tutupnya.
Perempuan Inovasi 2024 Demo Day, Dorong Perempuan Aktif dalam Kegiatan Ekonomi Digital dan Industri Teknologi
Penulis | : | Kintan Nabila |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR