Nakita.id - Tidak boleh sembarangan, begini cara memilih pil KB (Keluarga Berencana) yang tepat.
Cara memilih pil KB merupakan suatu hal krusial yang wajib dipahami para Moms yang ingin menjalani program keluarga berencana.
Karena jika cara memilih pil KB kurang tepat, maka bisa datangkan efek samping.
Kini, di Indonesia sudah banyak jenis pil KB dengan merek-merek yang berbeda.
Fungsi dari pil KB sendiri tentu saja untuk mencegah kehamilan.
Supaya meski sering berhubungan intim, Moms tidak akan mudah hamil.
Karena, kehamilan yang terlalu sering juga bisa datangkan hal buruk dan mengancam nyawa Moms beserta sang buah hati.
Kebanyakan orang lebih memilih menggunakan pil KB adalah karena takut dengan pemasangan alat kontrasepsi lain.
Misalnya, seperti disuntik, pasang IUD, spiral, dan sebagainya.
Baca Juga: Supaya Tak Kebobolan, Begini Cara Minum Pil KB yang Benar Moms
Dimana porses pemasangan IUD adalah dengan memasukkan alat ke dalam rahim.
Tak heran bila proses pemasangannya agak sedikit perih.
Rekap Perjalanan Bisnis 2024 TikTok, Tokopedia dan ShopTokopedia: Sukses Ciptakan Peluang dan Dorong Pertumbuhan Ekonomi Digital
Penulis | : | Shinta Dwi Ayu |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR