Fenugreek telah terbukti menurunkan kadar kolesterol dan trigliserida total dan LDL pada orang dengan kadar lipid tinggi dalam uji coba awal.
Biji fenugreek mengandung senyawa yang menghambat penyerapan kolesterol di usus dan produksi kolesterol oleh hati.
5. Oatmeal
Oatmeal mengandung serat larut dan tidak larut. Serat larut, yang juga ditemukan dalam kacang-kacangan, jeruk dan pir, membantu mencegah penyakit dan menurunkan kolesterol.
Makan hanya satu setengah cangkir oatmeal yang dimasak sehari dapat menurunkan kolesterol sebesar 5 hingga 8 persen.
Penulis | : | Syifa Amalia |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR