Stretch mark dapat terjadi apabila Moms mengalami kenaikan berat badan.
Maka dari itu Moms perlu menjaga berat badan agar tetap ideal.
Disarankan untuk Moms mengonsumsi makanan yang mengandung nutrisi dan gizi yang baik, terutama saat masa kehamilan.
Makan-makanan seperti buah-buahan dan sayur-sayuran dapat membuat kesehatan kulit lebih terjaga.
Moms dapat mengalami stretch mark apabila melakukan olahraga secara berlebihan.
Pasalnya, ketika Moms berolahraga akan menyebabkan peningkatan masa otot yang lebih cepat.
Sehingga menyebabkan kulit meregang.
Peregangan kulit inilah yang membuat stretch mark terjadi.
Maka, pastikan Moms untuk berolahraga tidak berlebihan.
Moms masih bisa berolahraga 20-30 menit setiap harinya.
Saat hamil, pilihlah jenis olahraga yang aman untuk dilakukan seperti yoga atau berjalan santai.
Perempuan Inovasi 2024 Demo Day, Dorong Perempuan Aktif dalam Kegiatan Ekonomi Digital dan Industri Teknologi
Penulis | : | Ruby Rachmadina |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR