Nakita.id – Ketika sedang hamil, Moms akan sangat ingin tahu mengenai tanda air ketuban pecah.
Dengan mengetahui apa saja tanda air ketuban pecah, ibu hamil bisa lebih mempersiapkan apa yang harus dilakukan.
Menyadari tanda air ketuban pecah juga penting untuk mengetahui kapan waktu persalinan tiba.
Selama kehamilan, bayi yang belum lahir berkembang di dalam kantong cairan yang dikenal sebagai kantung ketuban yang membantu melindungi bayi.
Ketika kontraksi dimulai selama persalinan, selaput yang membentuk kantung ketuban biasanya pecah karena kepala bayi didorong ke bawah dan cairan ketuban keluar dari vagina.
Saat ketuban pecah, wanita mungkin mengalami sensasi basah di vagina atau perineum, keluarnya sedikit cairan encer dari vagina secara intermiten atau terus-menerus, atau semburan cairan bening atau kuning pucat yang lebih jelas.
Tidak selalu mudah untuk mengetahui apakah air ketuban pecah.
Misalnya, mungkin sulit untuk membedakan antara cairan ketuban dan urin.
Terutama, jika hanya mengalami perasaan basah atau tetesan cairan saja.
Lantas, bagaimana ya Moms cara mengenali apakah air ketuban pecah?
Berikut ini adalah tanda-tanda air ketuban pecah yang dapat dikenali dengan mudah.
Baca Juga: Mengenal Kondisi Air Ketuban Pecah, Apa Bedanya dengan Air Kencing?
Serunya Kegiatan Peluncuran SoKlin Liquid Nature French Lilac di Rumah Atsiri Indonesia
Penulis | : | Syifa Amalia |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR