Nakita.id - Gangguan pola tidur sering dialami oleh lansia atau orang lanjut usia.
Hal ini bisa termasuk kesulitan untuk tidur atau terlalu banyak tidur.
Selain itu, ada juga gangguan pola tidur yang menyebabkan ketidaknormalan perilaku saat tidur.
Penyebab gangguan tidur pada lansia sendiri dipicu oleh sejumlah alasan.
Mulai dari kondisi tubuh, konsumsi obat hingga penyakit.
Jumlah jam tidur lansia secara konstan seharusnya 7-8 jam dalam sehari.
Pada lansia, tidur tidak bisa setenang dan sedalam orang dewasa muda.
Lansia berumur 70 tahun kemungkinan akan bangun beberapa kali saat tidur karena berbagai alasan.
Lantas, bagaimana cara mengatasi masalah tidur pada lansia.
Melansir dari laman Mount Sinai, berikut sejumlah hal yang bisa dilakukan untuk mengatasi gangguan pola tidur.
Yuk simak!
Baca Juga: 5 Tips Mengatur Pola Tidur Saat Program Kehamilan, Simak Baik-baik
Belajar dari Viralnya Anggur Muscat, Ini Cara Cuci Buah yang Benar untuk Hilangkan Residunya
Penulis | : | Diah Puspita Ningrum |
Editor | : | Diah Puspita Ningrum |
KOMENTAR