Pemeriksaan yang dilakukan dimulai dari wawancara kondisi ibu nifas secara umum.
Selain itu ada beberapa pemeriksaan masa nifas lainnya seperti:
- mengukur tekanan darah
- suhu tubuh
- pernapasan
- nadi
- memeriksa lokhia dan perdarahan
- kondisi jalan lahir dan tanda infeksi
- payudara
- kontraksi rahim
- memberikan Vitamin A
Pentingnya Penanganan yang Tepat, RSIA Bunda Jakarta Miliki Perawatan Khusus untuk Bayi Prematur
Penulis | : | Aullia Rachma Puteri |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR