Harga Nestle Mom & Me: Rp45.000.
Nutrima Royal dikenal sebagai merek susu penambah berat badan janin dalam kandungan dengan bermacam-macam manfaat.
Kandungannya mencakup zat besi, DHA, kalsium, vitamin D asam folat, pronutra+, FOS, dan GOS.
Dengan kandungan tersebut, susu ini dapat memenuhi gizi ibu hamil dan janin. Sehingga, daya tahan tubuh ibu hamil dan janin semakin kuat, serta perkembangan kognitif janin meningkat.
Harga Nutrima Royal: Rp45.000.
Bebemama jadi salah satu merk susu formula yang cocok untuk ibu hamil.
Susu Bebemama mengandung banyak kandungan ikan, serat pangan, kalsium, dan asam folat, yang sangat bermanfaat bagi seorang ibu hamil.
Harga Bebemama: Rp40.000.
Lovamil mengandalkan formula CINTA dalam kandungannya.
Merek susu penambah berat badan janin dalam kandungan ini memiliki asam folat, omega 3, omega 6, zat besi, kalsium, fosfor, magnesium, vitamin A, dan vitamin D. Susu ini juga dilengkapi dengan vitamin B kompleks.
Selain menjaga sistem kekebalan tubuh ibu hamil, susu ini dapat meningkatkan perkembangan janin. Sehingga, janin tumbuh sesuai dengan usia kehamilan.
Harga Lovamil: Rp28.000.
Lactamil Pregnasis cukup populer di kalangan ibu hamil dan ibu menyusui.
Merek susu penambah berat badan janin dalam kandungan ini mengandung asam folat yang bagus untuk kecerdasan otak. Selain itu, Lactamil diperkaya vitamin D, vitamin B6, kalsium, dan protein.
Dengan mengonsumsi susu ini, Mama bisa mencukupi kebutuhan nutrisi janin. Sehingga, janin berkembang secara optimal dan tidak berisiko mengalami penurunan berat badan.
Harga Lactamil Pregnasis: Rp99.000.
Baca Juga: 4 Rekomendasi Susu Ibu Hamil 1-3 Bulan, Lengkap dengan Kandungan Nutrisi dan Harga Terbaru 2023
Perempuan Inovasi 2024 Demo Day, Dorong Perempuan Aktif dalam Kegiatan Ekonomi Digital dan Industri Teknologi
Penulis | : | Aullia Rachma Puteri |
Editor | : | Kirana Riyantika |
KOMENTAR