Jika masa aktif kartu ATM BCA hampir atau sudah habis, nasabah bisa juga melakukan pergantian melalui Halo BCA.
Ini merupakan alternatif lain selain dengan cara ganti kartu ATM BCA online melalui BCA Mobile.
Ganti Kartu Debit BCA Chip yang lama dengan yang baru bisa dilakukan via Halo BCA 1500 888 atau Aplikasi haloBCA.
Selain itu, penggantian Kartu Debit BCA Chip lama ke Kartu Debit BCA Chip baru juga dapat dilakukan di seluruh Kantor Cabang BCA di seluruh Indonesia.
2. M-Banking
Cara ganti kartu ATM BCA lewat m-banking atau m-BCA bisa dilakukan dengan langkah-langkah sebagai berikut:
- Buka dan login aplikasi BCA Mobile yang ada di Smartphone Moms Setelah muncul menu utama aplikasi tersebut, pilih menu "Akun Saya"
- Kemudian, pilih menu "Ganti Kartu"
- Lalu, pilih jenis kartu yang terdiri dari Mastercard atau GPN
- Jika sudah dipilih, klik "Lanjut"
- Selanjutnya, lengkapi informasi yang diminta dan klik "Lanjut"
Baca Juga: Biaya Les Piano Pemula di Bandung Murah! Ada 3 Sekolah Bagus di Sana
Perempuan Inovasi 2024 Demo Day, Dorong Perempuan Aktif dalam Kegiatan Ekonomi Digital dan Industri Teknologi
Penulis | : | Diah Puspita Ningrum |
Editor | : | Diah Puspita Ningrum |
KOMENTAR