Tak hanya itu, kurma mengandung serat larut dan asam amino yang membantu kinerja pencernaan dan membantu merangsang pertumbuhan bakteri baik dalam usus.
3. Meredakan sembelit
Karena serat larut yang tinggi, kurma sangat efektif menyehatkan usus dan mencegah sembelit.
Untuk hasil terbaik, Moms dapat merendam kurma dalam air semalaman lalu konsumsilah keesokan harinya.
BACA JUGA: Lezat, Tapi Deretan Makanan ini Bisa Bikin Sembelit, Nomor 2 Favorit!
4. Mengobati anemia
Kurma sangat kaya akan zat besi, sehingga merupakan pilihan bagus untuk orang yang menderita anemia.
Dengan demikian, Moms akan terhindar dari gejala kekurangan darah seperti lelah dan lesu yang berlebihan.
5. Meningkatkan berat badan
Selain mineral, kurma juga mengandung protein dan gula.
Dalam 1 kilogram kurma terdapat 3000 kalori, sehingga bagus untuk Moms yang bertubuh kurus dan ingin menambah berat badan namun tetap ideal.
BACA JUGA: Ketahui 7 Tanda Awal Kekurangan Protein dalam Tubuh, Jangan Abaikan
Wapres Gibran Minta Sistem PPDB Zonasi Dihapuskan, Mendikdasmen Beri Jawaban 'Bulan Februari'
Source | : | Boldsky.com |
Penulis | : | Erinintyani Shabrina Ramadhini |
Editor | : | Gisela Niken |
KOMENTAR