Untuk menurunkan berat badan, dianjurkan untuk mengolah ubi jalar dengan cara direbus atau dipanggang.
BACA JUGA: Momen Pertemuan Pangeran Charles dan Camilla Mengejutkan, Ternyata di Depan Putri Diana!
Moms juga bisa menambahkan ubi jalar kukus ke dalam campuran salad.
Atau, Moms juga bisa membuat smoothie yoghurt dan ubi jalar karena kedua jenis makanan ini merupakan makanan yang telah dipercaya untuk mengurangi lemak tubuh.
Bahan dan cara membuat smoothie yoghurt dan ubi jalar
Campurkan ½ bagian pisang, ½ cangkir yogurt rendah lemak, ½ bagian ubi matang, dan ½ cangkir susu skim dalam blender.
Setelah benar-benar halus, smoothie siap untuk dikonsumsi. Sebagai catatan, minuman sehat ini mengandung 200 kalori per porsinya. (*)
L'Oreal Bersama Perdoski dan Universitas Indonesia Berikan Pendanaan Penelitian dan Inovasi 'Hair & Skin Research Grant 2024'
Source | : | boldsky.com |
Penulis | : | Nia Lara Sari |
Editor | : | Soesanti Harini Hartono |
KOMENTAR