Pengadilan tidak mengabulkan permintaannya karena aksi mengerikan tersebut, yang tak lain merupakan sepupu balita tersebut dianggap membahayakan nyawa si bayi.
Dr. Nouha Rahmani, seorang psikolog mengatakan bahwa perbuatan ini seharusnya tidak bisa ditolerir di Algeria.
Insiden ini pun dibandingkan dengan aksi Michael Jackson pada 2002 lalu.
Semasa hidupnya, Jackson pernah menggantungkan anaknya yang masih bayi di balkon hotel di Berlin dan menuai kecaman banyak pihak.
Jackson pun menyebut aksi tersebut sebagai kesalahan besar.
BACA JUGA: 17 Tahun Menggeluti Bulu Tangkis, Taufik Hidayat Ungkap Kenyataan Perjuangan Atlet
Perempuan Inovasi 2024 Demo Day, Dorong Perempuan Aktif dalam Kegiatan Ekonomi Digital dan Industri Teknologi
Source | : | independent,Elite Readers |
Penulis | : | Kunthi Kristyani |
Editor | : | Gazali Solahuddin |
KOMENTAR