Mulai sekarang ganti roti dengan roti whole-grain atau whohe-wheat.
Pastikan rotinya harus 100% gandum utuh.
Kalau tidak Moms hanya akan membeli roti yang terbuat dari tepung terigu yang telah diperkaya zat tertentu, namun zat gizinya sudah hilang.
Bila membeli jus buah, pilihlah yang 100% sari buah asli, karena tidak terlalu banyak mengandung gula.
Baca Juga : Enno Lerian Seminggu Tak Makan Nasi, Berat Badannya Turun Sebanyak Ini
Trik lain, penuhi saja keranjang dengan sayuran, agar Moms tak tergiur membeli makanan yang sebenarnya tidak perlu dibeli.
Jadi, jangan berbelanja di saat perut sedang lapar.
Source | : | Healthline |
Penulis | : | Nia Lara Sari |
Editor | : | Gazali Solahuddin |
KOMENTAR