Jangan Lagi Kompres Es untuk Kurangi Nyeri, dan Mitos Luka Sesar Lain yang Tak Perlu Moms Percaya

By Natasha Nur Ananda, Kamis, 3 Januari 2019 | 11:28 WIB
Bikarbonat untuk meningkatkan peluang kelahiran normal (iStockphoto)

5. Mitos: Luka bekas operasi sesar tak boleh kena air, jadi hindari menjadi pascasesar.

Baca Juga : Lama Tak Terekspos, Stuart Collin Terciduk Habiskan Malam Tahun Baru Bersama Mantan Kekasih Giorgino Abraham, Pacaran?

Fakta: Memang, luka bekas operasi sesar harus dijaga tetap dalam keadaan kering, bersih, dan steril.

Tetapi, bukan berarti Moms tidak boleh mandi, saat ini sudah ada plester anti air sehingga Moms bisa bebas beraktivitas sampai 7 hari ke depan (sampai waktu kontrol kembali ke dokter).

Namun, selama 7 hari tersebut harus dipastikan bahwa plester menutup luka operasi dengan sempurna.