Hindari Sakit Leher Karena Salah Posisi Tidur, Yuk Ikuti Tips Ini Moms

By Ine Yulita Sari, Kamis, 28 Februari 2019 | 21:11 WIB
Posisi tidur yang salah dapat membuat leher sakit dan sebaliknya kondisi ini tentu bikin Moms sulit terlelap. (Pixabay)

Sebagai solusinya, gunakan bantal yang tidak terlalu tinggi untuk kepala.

Letakkan juga bantal tambahan di bawah leher untuk membantu menopang leher saat tidur.

2. Tidur telentang

Baca Juga : Luna Maya Tenangkan Diri Usai Mantan Pacar Nikahi Temannya, Peneliti: Patah Hati Bisa Sebabkan Kematian

Selain tidur miring, Moms juga dianjurkan untuk tidur telentang saat leher sedang nyeri.

Tidur telentang akan menjaga tulang leher dan punggung tetap lurus dan menurunkan risiko cedera.

Lagi-lagi, gunakan bantal yang lebih lembut dan bisa melengkung mengikuti lekuk alami leher sewaktu tidur.

Jika bantal Moms dirasa terlalu tinggi, segera ganti dengan bantal yang lebih rendah dan rata untuk menopang kepala.