Ajarkan Puasa Ramadhan, Berikut Tips Agar Si Kecil Tak Lemas Seharian

By Safira Dita, Minggu, 5 Mei 2019 | 12:10 WIB
Ilustrasi mengajarkan anak berpuasa (chomplearn)

Untuk itu, Moms harus menyesuaikan waktu tidur dengan tidak membuat si kecil untuk tidur terlalu malam.

Hal tersebut nantinya agar Moms dan si kecil bisa segar saat bangun sahur dan bisa makan sahur tepat waktu.

Satu yang perlu diingat, Moms dan si kecil tidak disarankan untuk tidur setelah sahur ataupun sholat subuh, ya!

Pola tidur yang cukup dan baik nantinya dapat membuat si kecil tetap segar dan tidak mudah lemas saat menjalankan ibadah puasa.

Selamat menerapkan tips diatas, Moms!

Baca Juga : Kaya Akan Energi, Resep Jus Ini Harus Moms Coba Selama Berpuasa!