Pekerjaan Rumah yang Efektif Menurunkan Berat Badan, Moms Mau Coba?

By Rachel Anastasia Agustina, Sabtu, 15 Agustus 2020 | 16:45 WIB
Pekerjaan rumah yang bisa menurunkan berat badan. (freepik.com/rawpixel-com)

Cukup menyenangkan ya Moms, segar juga kena air.

5. Menyapu

Pekerjaan sehari-hari ini sangat penting untuk menjaga kebersihan rumah.

Menyapu dapat mengeluarkan semua kotoran yang ada pada lantai, rumah bersih tanda sehat Moms.

Ternyata menghabiskan waktu 30 menit untuk menyapu dapat membakar sekitar 87-102 kalori.

Baca Juga: Rutin Konsumsi Jenis Buah Ini Ampuh Turunkan Berat Badan dalam Waktu Singkat, Wajib Dicoba Nih

Cukup sehat Moms karena dilakukan setiap hari, manfaatnya dua pula. Rumah bersih dan kalori terbakar.

6. Membersihkan debu

Moms tentu tidak ingin melihat furnitur kesayangan berdebu bukan?

Oleh karena itu, jangan lupa untuk luangkan waktu membersihkannya, karena dapat membantu membakar 57-66 kalori, dalam waktu 30 menit.

Baca Juga: Usaha Punya Tubuh Ramping Bisa Sia-sia, Ini Kesalahan Kecil Penyebab Berat Badan Tak Kunjung Turun Meski Sudah Diet