Bisa Coba Mulai Besok, Konsumsi 5 Makanan yang Selalu Ada di Dapur Rumah Ini Ternyata Bisa Bantu Menurunkan Berat Badan!

By Riska Yulyana Damayanti, Rabu, 2 September 2020 | 18:15 WIB
Ilustrasi menurunkan berat badan (Freepik)

Dalam sebuah riset pada hewan uji, tikus yang mengonsumsi makanan berlemak tinggi dengan kandungan carvacrol mengalami penurunan berat badan dan lemak tubuh secara signifikan.

Namun, masih dibutuhkan penelitian lebih lanjut terkait oregano dan penurunan berat badan.

Pasalnya penelitian di atas hanya diuji pada hewan belum pada manusia.

Baca Juga: 4 Tips Diet Aman Ibu Menyusui, Dijamin Si Kecil Tetap Mendapatkan Kualitas dan Kuantitas ASI Terbaik Saat Menurunkan Berat Badan

5. Jahe

Melansir dari Boldsky.com, jahe adalah salah satu pengobatan terbaik untuk menurunkan berat badan.

Minum air jahe bisa meningkatkan laju metabolisme dan menekan nafsu makan.

Karenanya, dalam kondisi seperti itu, kalori terbakar pada tingkat yang jauh lebih tinggi dan akhirnya membuat Moms makan lebih sedikit.