5 Cara Bakar Kalori Tanpa Olahraga. Mudah dan Dijamin Berhasil!

By Soesanti Harini Hartono, Rabu, 17 Januari 2018 | 20:35 WIB
Tidur sangat membantu metabolisme untuk mengatur kadar insulin di tubuh sehingga menekan nafsu makan. ()

BACA JUGA: Puber Lebih Awal Tingkatkan Risiko Terkena Penyakit Jantung dan Stroke

3. Makan lebih banyak salmon

Banyak mengonsumsi makanan yang mengandung asam lemak omega 3 dapat membantu menyeimbangkan kadar gula darah dan mengurangi peradangan di tubuh.

Di samping itu, hal ini juga membantu mengatur metabolisme sehingga Moms bisa lebih mudah menurunkan berat badan.

4. Minum teh oolong

Teh oolong mengandung banyak antioksidan yang bisa menyehatkan pencernaan.

Selain mengandung antioksidan, teh ini juga mengandung katekin yang sangat tinggi yang bisa meningkatkan kemampuan tubuh untuk membakar kalori lebih cepat.

BACA JUGA: Ini Dia 4 Fakta Yang Bikin Orang Susah Gemuk. Bikin Iri!

5. Minum air lemon

Selain menyehatkan pencernaan, air lemon juga dapat membuang racun dari tubuh.

Kandungan pektin di dalam lemon bisa membantu Moms merasa lebih kenyang lebih lama. (*)