Selama Ini Salah Kaprah, Bukan Buah Jeruk yang Jadi Sumber Vitamin C Tertinggi, Makanan Ini Jawabannya

By Kirana Riyantika, Jumat, 16 Juli 2021 | 11:30 WIB
Makanan ini mengandung vitamin C yang lebih banyak dibanding jeruk (Pexels.com/Lukas)

Selain itu, stroberi mengandung antioksidan kuat yang bisa membantu menangkal perkembangan penyakit kronis.

Kubis brussel

Seperti kangkung, kubis brussel adalah sayuran yang kaya akan vitamin C.

Menambahkan secangkir kubis brussel ke menu makan Moms bisa memenuhi kebutuhan vitamin C harian.

Baca Juga: Nyesal Baru Tahu, Wajah Bisa Glowing dalam Waktu 30 Menit Hanya Bermodalkan Wortel, Begini Langkah Mudahnya

Selain itu, Moms juga mendapatkan manfaat dari serat, vitamin K, folat, kalium, dan nutrisi lain dari kubis brussel.

Sawi hijau

Jika Moms menyukai sawi hijau maka perlu Moms ketahui bahwa secangkir sawi hijau dapat memberikan dua kali lipat kebutuhan vitamin C harian.

Memasak sawi memang bisa menurunkan kadar vitamin C.

Namun, memasak sawi bisa memberikan 130 persen kebutuhan harian vitamin C.