4 Makanan Sumber Kalsium Tinggi yang Bagus untuk Anak-anak

By Debora Julianti, Rabu, 2 Februari 2022 | 07:14 WIB
Ikan merupakan makanan yang memiliki kandungan kalsium yang bagus untuk pertumbuhan tulang dan gigi anak (freepik)

Mengonsumsi salmon setiap sarapan akan membantu meningkatkan kesehatan dan perkembangan tulang dan gigi anak.

4. Kacang Almond

Kacang almond mengandung lebih tinggi kalsium dibandingkan dengan kacang jenis lainnya.

Jenis kacang-kacangan satu ini tidak hanya mengandung protein, tetapi juga mengandung kalsium yang baik untuk kesehatan tulang dan gigi anak.

Selain mendapatkan manfaat dari kalsium, ternyata almond juga rendah lemak, sehingga tidak berdampak buruk bagi kesehatan anak.

 Baca Juga: Tak Banyak yang Menduga, Makanan Sederhana Ini Mengandung Kalsium Lebih Tinggi Dibandingkan Susu, Salah Satunya Tahu