Tips Ibu Menyusui Sambil Bekerja, Perlu Diperhatikan Asupan Nutrisi Agar Bayi Tetap Sehat

By Syifa Amalia, Jumat, 20 Januari 2023 | 17:57 WIB
Cara yang bisa dilakukan untuk menyusui sambil kerja. (Freepik)

Terutama, omega-3, yang berkontribusi langsung pada perkembangan mata dan otak bayi.

Makanan dengan sumber lemak sehat di antaranya ditemukan pada kenari, telur, salmon, kemangi, dan bayam.

- Makanan kaya zat besi

Diet sehat untuk ibu menyusui adalah konsumsi banyak makanan yang tinggi akan zat besi.

Contohnya seperti potongan daging sapi tanpa lemak, bayam, lentil, kacang hitam, dan sayuran berdaun hijau.

- Makanan tinggi karbohidrat kompleks

Cobalah perbanyak nasi merah, pasta gandum, ubi jalar, dan banyak sayuran.

3. Persiapkan dan kemasi semua yang diperlukan untuk memompa di tempat kerja

Supaya menyusui dapat berlangsung dengan baik, persiapkan segala sesuatu yang akan digunakan.

Misalnya pompa bersih, tas pendingin untuk menyimpan ASI di tempat kerja dan membawanya pulang, sikat untuk membersihkan botol dan perlengkapan pompa.

Kemudian botol sanitasi untuk memeras ASI di tempat kerja, bra menyusui, tisu pembersih, dan suplemen menyusui.

Nah itu dia Moms, berbagai tips yang bisa dilakukan supaya tetap menyusui selama bekerja.

Baca Juga: 5 Mitos Ibu Menyusui yang Tidak Perlu Moms Percaya, Apa Saja?