1. Gunakan bantal yang mendukung untuk membuat diri nyaman.
2. Cobalah menenangkan diri beberapa menit sebelum tidur.
Baca Juga : Batuk yang Tak Kunjung Sembuh, Catat Tanda yang Harus Diwaspadai
3. Mainkan musik yang menenangkan jika Moms benar-benar merasa sulit untuk tidur.
4. Minta pasangan untuk memberi pijatan yang menenangkan.
5. Lakukan rutinitas yang konsisten, dengan pergi tidur pada waktu yang sama setiap malam.(*)
Source | : | momjunction,American Pregnancy Association. |
Penulis | : | Nia Lara Sari |
Editor | : | Soesanti Harini Hartono |
KOMENTAR