Berikan label positif
Jika orangtua selalu memberikan label positif pada anaknya, maka otomatis sang anak akan menilai dirinya dari sisi positif.
Baca Juga : #LovingNotLabelling, HypnoTalk dengan Teknik Self Hipnosis, Agar Tidak Melakukan Labelling pada Anak!
Anak pun akan terus melakukan hal-hal yang juga positif.
Pelabelan sendiri biasanya akan diberikan oleh orang-orang terdekat si anak, seperti orangtua, kakek dan nenek, paman atau bibi.
Perempuan Inovasi 2024 Demo Day, Dorong Perempuan Aktif dalam Kegiatan Ekonomi Digital dan Industri Teknologi
Source | : | mummypages.ie |
Penulis | : | Ine Yulita Sari |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR