Nakita.id - Semua perempuan tentu menginginkan tubuh yang langsing dan ideal, tak terkecuali Yuni Shara.
Yuni Shara salah satu artis 90-an yang awet muda dan eksis sampai sekarang.
Yuni Shara memang seorang artis yang sangat menjaga penampilan wajah dan tubuhnya agar selalu terlihat menarik serta bugar.
Baca Juga : Terungkap Syahrini Lebih Tua 2 Tahun dari Reino Barack, Ini Keuntungan Lelaki Punya Istri Tua!
Jika adiknya, Krisdayanti memilih melakukan berbagai macam perawatan mahal dari ujung kepala hingga kaki.
Yuni Shara justru lebih memilih cara alami seperti menjaga pola makan, treatment dengan bahan alami hingga olahraga ringan di rumah.
Trik Yuni Shara menjaga berat badan dengan cara olahragar ringan di rumah bisa diterapkan oleh Moms yang tidak memiliki banyak waktu luang.
Beberapa waktu lalu Yuni Shara sempat mempraktikan olahraga ringannya di rumah tanpa mengeluarkan uang sedikit pun dalam acara Brownis Trans TV (8/10/2018).
Baca Juga : Nikahi Pengusaha Kaya, Ayu Dewi Pamer Warisan Mertua Berupa Perabotan Dapur Berhias Emas!
Yuni Shara hanya membutuhkan objek sofa atau kasur yang tidak terlalu tinggi ketika olahraga ringan.
Caranya dengan meletakan kedua tangan di pinggiran sofa atau kasur lalu lakukan gerakan naik turun.
Social Bella 2024, Dorong Inovasi dan Transformasi Strategis Industri Kecantikan Indonesia
Source | : | YouTube |
Penulis | : | Shevinna Putti Anggraeni |
Editor | : | Saeful Imam |
KOMENTAR