1. Ikan berlemak
Asam lemak omega-3 dapat ditemukan pada ikan yang berlemak seperti sarden, salmon, dan ikan danau.
Asam lemak ini menawarkan manfaat anti-menuaan dan juga membantu mencegah penyakit.
Seperti stroke, penyakit jantung, hingga masalah ingatan seperti Alzheimer.
Baca Juga: Niat Bercanda dengan Petugas Bandara, Pria Ini Malah Ditangkap karena Ucapkan Hal Ini
2. Sayuran laut
Mineral yang sehat seperti yodium dapat ditemukan dalam sayuran laut.
Yodum diperlukan untuk menjaga kelenjar tiroid di dalam tubuh agar tetap sehat.
Kelanjar tiroid yang sehat akan melepaskan hormon baik yang bisa meningkatkan kebahagaan.
Moms bisa gunakan sayuran laut untuk bahan dasar pasta, tumis, hingga casserole.
3. Kerang
Perempuan Inovasi 2024 Demo Day, Dorong Perempuan Aktif dalam Kegiatan Ekonomi Digital dan Industri Teknologi
Source | : | drfarrahmd.com |
Penulis | : | Rachel Anastasia Agustina |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR