Sedangkan sayuran dan buah organik tidak memilik hal tersebut, Moms.
Sayur dan buah organik akan terlihat lebih sederhana dan natural.
Namun perlu diingat, organik bukan berarti kualitasnya buruk.
John menegaskan, meski tampilan dan bentuknya yang tidak sesempurna sayuran biasa, bahan-bahan organik ini telah melewati penyortiran.
Seperti yang dilakukan di Boja Farm misalnya, sayur dan rempah yang memiliki kualitas terbaik akan langsung dikemas dan dipasarkan.
Sedangkan bahan organik dengan kualitas yang lebih rendah akan diolah menjadi bahan makanan lain yang memiliki nilai jual tinggi.
Oleh sebab itu, Moms tak perlu ragu lagi untuk mengonsumsi sayuran organik ya!
Penulis | : | Nita Febriani |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR