Nakita.id - Cari tahu yuk Moms cara jaga daya tahan tubuh ibu hamil saat puasa.
Ibu hamil diberi kelonggaran untuk tidak menjalankan puasa jika dikhawatirkan berdampak buruk pada kesehatan.
Namun jika Moms ingin menjalankan ibadah puasa, tak ada salahnya untuk konsultasikan pada dokter atau bidan terlebih dahulu.
Baca Juga: Agar Kondisi Janin Bila Ibu Hamil Berpuasa Tidak Menurun, Lakukan Hal Ini Saat Sahur dan Buka Puasa
Nah jika diperbolehkan untuk puasa, jangan sampai daya tahan tubuh Moms terganggu.
Sebab masa kehamilan adalah masa yang rapuh, Moms harus tetap bugar dan fit.
Dilansir dari laman whattoexpect, tetap terhidrasi adalah kunci utamanya.
Source | : | kompas,whattoexpect.com |
Penulis | : | Ela Aprilia Putriningtyas |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR