Jika Si Kecil belum berjalan atau bicara, Moms bisa memperhatikan tanda-tanda bahaya dari kepala bayi terbentur seperti benjol, sulit makan, dan tangisan bernada tinggi.
Dawn D. Johnson, M.D., Direktur Medis Kesehatan Anak Kelompok Pediatrik dikutip dari Childrens mengatakan bahwa kebanyakan kasus benjol akibat benturan terutama pada balita, tidaklah berbahaya.
"Benjolan kepala akibat jatuh paling umum terjadi pada anak-anak usia prasekolah. Ini karena mereka memiliki kepala yang besar secara tidak proporsional, sehingga pengembangan koordinasi otot dan rasa tentang apa yang berpotensi menjadi aktivitas berbahaya belum sempurna" jelas Johnson.
"Untungnya, benturan yang mereka alami juga tidak menyebabkan cedera kepala atau otak yang serius," lanjutnya.
Ini berlaku selama Si Kecil tidak menunjukkan kelainan seperti berikut ini:
Bobo Fun Fair dan Jelajah Kuliner Bintang Jadi Ajang Nostalgia di Uptown Mall BSBCity Semarang
Source | : | parent,Childrens |
Penulis | : | Nita Febriani |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR