Dengan rutin makan daun ketumbar, maka tubuh akan terhindar dari berbagai infeksi yang disebabkan oleh jamur atau bakteri.
Sehingga saat Moms mengonsumsi daun ketumbar secara rutin saat musim hujan, maka Moms kana terhindar dari alergi musiman.
4. Sumber anti-oksidan
Selain itu, daun ketumbar juga mampu sebagai antioksidan bagi tubuh.
Kandungan vitamin C dalam tubuh dan juga zat besi mampu meningkatkan imunitas tubuh selama musim hujan.
Kandungan tersebut mampu melindungi tubuh dari efek dingin, sehingga manfaat quercetin (antioksidan) di dalamnya akan melindungi tubuh.
5. Kesehatan tulang
Daun ketumbar ternyata juga bermanfaat bagi kesehatan tulang, terutama bagi penderita radang sendi dan osteoporosis.
Saat musim dingin, para penderita gangguan tulang sangat berpengaruh.
Maka itu disarankan makan daun ketumbar untuk konsumsi kalsium dan mineral yang sehat yang membantu pertumbuhan kembali tulang dan mencegah degradasi lebih lanjut.
6. Menguatkan perut
Daun ketumbar juga mampu menguatkan perut dan mencegah berbagai masalah yang berkaitan dengan pencernaan dan mual.
Bobo Fun Fair dan Jelajah Kuliner Bintang Jadi Ajang Nostalgia di Uptown Mall BSBCity Semarang
Source | : | Timesofindia.com |
Penulis | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR