Bukan tanpa alasan nasi dijauhi banyak orang yang sedang diet, sebab nasi dari beras putih memiliki indeks glikemik yang tinggi, dengan kandungan serat dan nutrisi yang rendah.
Namun, ternyata ada sebuah metode memasak nasi yang dapat mengurangi kandungan kalorinya, lo.
Ya, menurut sebuah penelitian yang diterbitkan oleh American Chemical Society, menggunakan minyak kelapa dan memasukkannya ke kulkas dapat mengurangi kalori dalam nasi hingga 60 persen.
Baca Juga: Coba Mulai Sekarang! Turunkan Berat Badan dengan Cara Sederhana Ini, No 10 Paling Mudah Dilakukan
Cara yang harus dilakukan, yakni dengan merebus nasi dalam jumlah yang dibutuhkan dengan satu sendok minyak kelapa.
Setelah matang selama 30-40 menit, tiriskan dan simpan di dalam kulkas. Lalu, keluarkan setelah 12 jam dan nasi siap dimakan.
Mungkin Anda bertanya-tanya, mengapa cara tersebut bisa ampuh mengurangi kalori pada nasi.
Melebarkan Sayap Hingga Mancanegara, Natasha Rizky Gelar Exhibition Perdana di Jepang
Source | : | times of india |
Penulis | : | Ratnaningtyas Winahyu |
Editor | : | Nakita_ID |
KOMENTAR