Nakita.id - Imunisasi menjadi hal yang penting dan sebaiknya dilakukan sedini mungkin, termasuk saat anak baru lahir.
Saat imunisasi, anak akan diberikan vaksin untuk membantu mencegah atau menurunkan risiko infeksi atau serangan berbagai penyakit.
Vaksin yang disuntikkan ke tubuh mengandung jenis virus yang sudah dilemahkan.
Baca Juga: Sering Kali Jadi Bahan Pertimbangan Para Moms, Adakah Perbedaan Imunisasi di Puskesmas dan Posyandu?
Imunisasi memang diwajibkan diperoleh anak sebelum usia 1 tahun.
Dalam liputan khusus kali ini Nakita membahas soal jenis-jenis vaksin tambahan di luar vaksin yang diwajibkan untuk anak.
Di Indonesia, ada 5 jenis imunisasi yang wajib diberikan pada anak.
Masing-masing jenis imunisasi tersebut perlu diberikan sesuai jadwalnya tersendiri guna memberikan efek perlindungan yang maksimal terhadap penyakit.
Imunisasi wajib sudah terbukti aman dan bermanfaat untuk mencegah penularan penyakit pada anak.
Social Bella 2024, Dorong Inovasi dan Transformasi Strategis Industri Kecantikan Indonesia
Penulis | : | Ine Yulita Sari |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR