Untuk mengatasi kulit kepala yang gatal kita juga bisa membuat masker daun pisang kemudian oleskan pada kulit kepala.
Untuk mendapatkan hasil yang maksimal dianjurkan untuk menggunakan masker daun pisang secara teratur.
Dampaknya akan sangat baik karena rambut kita akan berkilau, hitam dan kuat.
3. Efektif dalam menyembuhkan disentri
Daun pisang kering ternyata juga bermanfaat menyembuhkan penyakit disentri, sakit akibat infeksi yang terjadi pada usus bisa reda oleh kandungan yang terdapat pada daun pisang kering.
Daun pisang kering adalah sumber yang kaya akan allantoin dan polifenol.
Kedua zat ini terbukti membantu mengurangi perdarahan usus.
4. Meningkatkan sistem kekebalan tubuh
Selain buahnya yang banyak digemari oleh orang-orang, daun pisang juga bermanfaat untuk menjaga kekebalan tubuh.
Hal ini karena daun pisang kering kaya akan allanation, membantu meningkatkan kekebalan tubuh, dan mempercepat proses penyembuhan.
Perempuan Inovasi 2024 Demo Day, Dorong Perempuan Aktif dalam Kegiatan Ekonomi Digital dan Industri Teknologi
Source | : | Tribun Palu |
Penulis | : | Ela Aprilia Putriningtyas |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR