4. Daging Merah dan Keju
Daging merah memiliki kandungan protein yang tinggi di dalamnya.
Sementara, keju memiliki kandungan asam amino tyramin yang tinggi.
Keduanya bisa menyebabkan kita sulit tertidur di malam hari.
5. Minuman berkafein
Seperti yang kita tahu, minuman berkafein memang dikenal bisa menghilangkan kantuk.
Misalnya, kopi, teh, dan cokelat panas.
Mengonsumsi minuman ini di malam hari bisa bikin kita kesulitan untuk tidur.
Oleh karena itu, sebaiknya Moms menghindari makanan dan minuman ini, ya!
Perempuan Inovasi 2024 Demo Day, Dorong Perempuan Aktif dalam Kegiatan Ekonomi Digital dan Industri Teknologi
Penulis | : | Kintan Nabila |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR