1. Salad
Salad adalah salah satu makanan sehat cocok jadi menu makan malam.
Makanan ini bisa mengurangi asupan kalori hingga 12%.
Berbagai jenis sayuran di dalam salad mengandung banyak serat yang menyehatkan tubuh.
Saat mengonsumsi banyak serat, tubuh akan kenyang dalam waktu lama, sehingga kita tidak ingin makan dalam porsi banyak.
Baca Juga: Moms Suka Merasa Sulit Tidur? Yuk Coba Kita Ubah Pola dan Menu Makan Malam Sehari-Hari
2. Gandum Utuh
Makanan yang terbuat dari gandum utuh bisa jadi menu makan malam saat diet.
Beberapa jenis makanan yang mengandung gandum utuh adalah quinoa dan nasi cokelat.
Gandum utuh kaya akan serat dan magnesium yang mampu mampu meningkatkan metabolisme lemak.
Penelitian menunjukkan bahwa, orang yang mengonsumsi gandum utuh akan mengalami pembakaran lemak perut yang lebih besar.
Serunya Kegiatan Peluncuran SoKlin Liquid Nature French Lilac di Rumah Atsiri Indonesia
Penulis | : | Kintan Nabila |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR