"Jadi, ketika nantinya memilih jenis cemilan pun dia akan tahu, ini rasanya kok beda ya. Dia akan bisa membedakan. Lidahnya sudah dilatih dari kecil, tidak menambahkan perisa atau penguat rasa," lanjutnya.
Hal ini dilakukan agar anak tidak bingung seperti apakah rasa asli dari makanan tertentu.
Selain itu, biasakan juga untuk selalu menyajikan camilan sehat dalam keluarga, agar anak semakin terlatih untuk ngemil camilan yang sehat, aman, dan alami.
Itulah cara mengajarkan anak membedakan camilan yang sehat dan tidak.
Semoga bermanfaat ya, Moms!
Baca Juga: Ingin Si Kecil Makan Camilan Sehat? Coba Buat Muffin Buah dan Yogurt Beku Ini untuk Menarik Hatinya
Penulis | : | Shannon Leonette |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR