Nakita.id - Pernahkah Moms lupa menghabiskan kopi di pagi hari?
Lantaran sayang kalau dibuang, akhirnya Moms minum saja sisa kopi tersebut di sore hari.
Namun, apakah aman mengonsumsi kopi sisa pagi hari yang sudah didiamkan berjam-jam?
Melansir dari Kompas, ternyata bahayanya tetap ada.
Khususnya, untuk beberapa orang dengan kondisi penyakit tertentu.
Kemudian, ada juga faktor lain yang memengaruhi bahaya minum kopi sisa pagi hari.
Misalnya, dilihat dari cara penyeduhan dan bagaimana cara kita menyimpan kopi sisa tersebut.
Selain itu, tambahan pangan apa saja yang sudah dimasukkan ke dalam kopi?
Yuk, simak penjelasannya, Moms!
Baca Juga: Minum Kopi Ternyata Bisa Sembuhkan Penyakit Jantung, Asal Diminum dengan Aturan Seperti Ini
Pada dasarnya, tak ada bahaya yang serius saat kita mengonsumsi sisa kopi yang sudah didiamkan berjam-jam.
Saat bubuk kopi terkena air panas, kopi akan segera mengeluarkan aroma, minyak dan zat asamnya untuk larut di dalam air panas yang ada.
8 Manfaat Minum Teh Tawar Saat Bangun Tidur, Termasuk Baik untuk Kesehatan Kulit
Penulis | : | Kintan Nabila |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR